Kebijakan Privasi

Sekilas

Kebijakan privasi ini mengungkapkan penanganan Berotak.com (situs yang beralamat berotak.com) terhadap keseluruhan konten yang dikumpulkan atau dipublikasikan, serta saat Kamu menggunakan layanan di blog ini.

Dengan mengakses website Berotak.com, maka Kamu dianggap telah membaca, memahami, serta tunduk ataupun setuju untuk terikat dalam kebijakan privasi ini dan segala perubahannya di kemudian hari.

Pengumpulan dan Penggunaan Informasi

Informasi yang disajikan dalam Berotak adalah informasi atau data bersifat publik dan beberapa informasi dilindungi serta tunduk pada ketentuan Hak Atas Kekayaan Intelektual dan ketentuan peraturan perundangan lainnya yang terkait dengan penyebaran informasi.

Namun, jika Kamu memiliki masalah terkait hak cipta gambar maupun konten berupa tulisan, silahkan gunakan halaman ini untuk menghubungi admin Berotak.com.

Log File

Sama halnya dengan sebagian besar situs di internet, Berotak.com juga menggunakan file-file log. File ini hanya berisi log pengunjung situs – biasanya prosedur standar untuk perusahaan hosting dan bagian layanan analytics.

Informasi dalam file log meliputi alamat internet protocol (IP Address), jenis web browser, Internet Service Provider (ISP), tanggal/cap waktu, masuk/keluar halaman, dan jumlah klik.

Informasi ini digunakan untuk menganalisis kecenderungan, mengelola situs, melacak gerakan pengguna di sekitar lokasi, dan mengumpulkan informasi demografis.

Yang perlu diketahui juga, semua informasi tersebut tidak terkait sedikitpun dengan informasi yang bersifat pribadi.

Mitra Iklan

Satu-satunya mitra dan partner iklan di Berotak.com adalah Google AdSense.

Google, sebagai vendor atau pihak ketiga:

  • Menggunakan cookies untuk menayangkan iklan di https://www.berotak.com
  • Menggunakan cookie DART yang memungkinkan penayangan iklan berdasarkan kunjungan ke situs https://www.berotak.com dan situs lain di internet.

Sebagai pengunjung, Kamu dapat:

  • Membatalkan penggunaan DART cookie dengan mengunjungi iklan Google dan kebijakan privasi jaringan konten di halaman ini.

Yang perlu diketahui juga, admin Berotak.com tidak bisa mengontrol secara penuh iklan yang tampil di blog ini. Namun, admin akan selalu berupaya melakukan block pada iklan yang dianggap tidak layak tampil.

Perubahan

Terakhir direvisi pada 15 Mei 2020

Back to top button